Bukan Hanya Putih, Inilah Macam-Macam Warna Berlian yang Langka
Semua orang pasti mengenal berlian atau diamond yang berwarna putih. Pasalnya, sebagian besar perhiasan yang ada di dunia memang menggunakan diamond berwarna putih. White diamond memiliki keindahan yang abadi, sehingga sering disebut colorless diamond. Kecantikannya…